Sebagian orang pasti hanya tahu bahwa telur hanya memiliki kandungan protein yang sangat tinggi untuk kesehata, tetapi ada yang tahu juga bahwa telur memiliki kandungan vitamin dan mineral yang berfungsi untuk memenuhi kebutuhan makanan sehat dan seimbang.
Selain itu, telur juga memiliki rasa yang sangat enak dan nikmat, apalagi kalau sudah di olah menjadi berbagai masakan. Adapun cara pengolahannya dengan cara digoreng, direbus dan dipanggang. Dengan banyak cara pengolahan telur sehingga banyak para ibu rumah tangga menyukai ย telur untuk dijadikan bahan utama untuk membuat masakan yang enak.
Tetapi untuk mengkonsumsi telur ini perlu dengan takaran, kalau tidak bisa meningkatkan kolesterol. Telur juga bisa digunakan untuk masker loh, jangan heran banyak cewe โ cewe yang membelinya hanya untuk membaluti wajahnya. Selain manfaat diatas, di bawah ini saya juga memberikan beberapa manfaat untuk kesehatan tubuh, simak penjelasan saya di bawah ini.
Manfaat Telur
Cocok untuk Anda yang sedang melakukan program diet
Karena telur mmepunyai kandungan protein yang sangat tinggi dan juga kalorinya yang sangat rendah. Untuk bagian putir kelurya bebas akan kolesterol dan lemak, sehingga Anda tidak perlu khawatir apabila akan mengkonsumsi telur.
Tidak meningkatkan jumlah kolesterol dalam darah
Telur tidak akan membuat kolestrol dalam darah meningkat, karena kuning telur memiliki kadar kolesterol yang sedikit.
Menyuplai nutrisi bagi tubuh
Salah satu nutrisi yang ada di dalam telur yaitu DHA dan vitain B, selian itu terdapat aneka mineral baik lainnya seperti selenium, zinc, zat besi, fosfor, dan asam folat.
Untuk bagian kuning telurnya mengandung vitamin D yang sangat bermanfaat untuk memperkuat tulang dan juga gigi serta bermanfaat untuk mempermudah proses penyerapan kalsium.
Dan salah satu kandungan yang sangat baik yang ada di telur yaitu kolin yang bermanfaat untuk kesehatan saraf dan otak.
Menyehatkan jantung
Untuk para pendereita jantung di sarankan mengkonsumsi telur sebanyak satu atau dua buah butir telur dalam satu minggunya, tetapi yang di konsumsi dari telurnya yitu bagian putihnya saja. Karena di bagian kuning telur ini terdapat kandungan lutein.